Laman

Selasa, 24 Mei 2016

KENAL ALLAH


Oleh : Guru Kidzs Gsp
Di : Majelis Insanul Kamil
Bismillahirrohmaanirrohiim
As'salamualaikum Wr Wb
Awwaluddinmakrifatullah : Awalnya Agama Adalah Kenal Akan TUHAN-Nya.
Terlalu banyak beredar faham yang demikian, dari mulai :
√ ILMU USUL DIRI
√ ILMU KAJI DIRI
√ Dan beraneka ragam jenis keterangan yang tersebar ke khalayak umum, tapi apakah hal tersebut adalah Pemahaman atau Pendustaan terhadap (Berketuhanan).........
Untuk kenal akan (Allah), bukan sekedar dengan membaca, menelaah, mengkaji, berdiskusi, dan berdebat juga berhujjah, tapi semua itu hanya (Pencitraan Diri Sendiri), yang belum tentu difahami dengan sebenarnya, karena untuk memahami hal yang demikian haruslah dengan jalan yang bersungguh-sungguh dalam hal segi apa pun, terutama :
√ ILMU TAUHID
√ ILMU USULUDDIN
√ MUJAHADAH NAFS
√ KHOLWAT
√ UZLAH, dan hal lainnya yang mendukung seseorang bertambah yaqin akan Keberadaan tersebut.........
Jalan yang utama adalah dengan (DUDUK DIAM), memahami Alam Perubahan Hati, maka engkau niscaya mengetahui akan gerak Af'al tersebut dalam hal apapun.......
Karena (HAL), adalah keadaan dimana Mahkluk memahami akan TUHAN-Nya, kenapa demikian!!!
Karena Penentuannya ada pada kondisi Mahkluk dalam keadaan (HAL), yaitu : Keadaan dimana "NUR SYHUHUD", menjama seseorang dalam keadaan HAL.
HAL tersebut adalah titik balik seseorang dalam keadaan "KEMBALI KE TITIK NOL".......
BAGAIMANA SESEORANG BISA MAMPU DALAM KEADAAN "HAL KEMBALI KE TITIK NOL"....
Inyaallah bersambut, bila Gusti Allah swt, mengidzinkannya.......
Alhamdulillahirobbilaalamiin
Was'salamualaikum Wr Wb

Tidak ada komentar:

Posting Komentar